Pemantapan Aplikasi Srigati, Operator Srigati Desa Ikuti Bimtek
Final Turnamen Bola Voli Kades Cup Ke-1 Desa Wonokerto
Artikel Terkini
-
wonokerto.desa.id - Pemerintah Desa Wonokerto, Kecamatan Kedunggalar, Kabupaten Ngawi, menyelenggarakan tes seleksi pengisian perangkat desa untuk posisi Kepala Seksi (Kasi) Kesejahteraan pada hari Kamis (20/06). Bertempat di SMPN 1 Kedunggalar.
Dalam tes seleksi pengisian perangkat desa kali ini dibagi dalam dua sesi yang diikuti oleh 63 peserta dari Desa Wonokerto dan desa lainnya, dengan jumlah peserta hadir 57 orang dan 6 orang peserta tidak hadir. Ujian penjaringan perangkat desa tersebut meliputi Ujian tulis dan ujian praktek. Pada ujian ...
-
Wonokerto.desa.id - Dengan dilatarbelakangi potensi dan manfaat pekarangan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, serta dalam rangka tercukupinya ketersediaan pangan dan gizi, sekaligus dapat membantu perekonomian rumah tangga, Pemerintah Kabupaten Ngawi mencanangkan Program Gerakan Menanam Dengan Memanfaaatkan Pekarangan Rumah Tangga (GEMA PARUT).
Selasa, 11 Juni 2024 Desa Wonokerto mengikuti Evaluasi Gema Parut Tahun 2024, dalam kesempatan tersebut dipaparkan bahwa Tujuan Gema parut Rukun Tani Desa Wonokerto antara lain:
Membantu pemenuhan ...
-
wonokerto.desa.id - Rabu pagi (29/5) Tim Penggerak PKK Desa Wonokerto Kecamatan Kedunggalar Kabupaten Ngawi mengikuti Pembinaan 10 Program Pokok PKK Tingkat Kabupaten Ngawi Tahun 2024. Dihadiri oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Ngawi, dr. Hj. ANA ONY ANWAR, M. Ked. Klin, Sp. KFR beserta Tim TP PKK Kabupaten Ngawi, serta Forpimcam.
Siti Moasri Kepala Desa Wonokerto pada kesempatan tersebut menyampaikan bahwa TP PKK Desa Wonokerto sebelumnya telah mengirimkan Profil serta video sebagai gambaran keadaan serta kegiatan TP PKK Desa wonokerto, ...
-
wonokerto.desa.id - Sehubungan dengan kegiatan pengadaan barang/jasa melalui penyedia yang dibiayai dari Dana Desa Tahun Anggaran 2024 Pada Desa Wonokerto telah selesai dilaksanakan, bersama ini disampaikan hasil pelaksanaan kegiatan Pengadaan tersebut sebagai berikut:
Bahwa Kegiatan Pengadaan Material dan Sewa Alat Pavingisasi Jalan Usaha Tani, Penyedia oleh UD ANUGRAH dengan Nilai Pengadaan sebesar Rp 156.025.000,- yang berlokasi di RT 006 RW 003 Dusun WonorejoDesa Wonokerto, dengan waktu penyelesaian selama 60 Hari Kalender (20 Maret sampai ...
-
wonokerto.desa.id - Sehubungan dengan kegiatan pengadaan barang/jasa melalui penyedia yang dibiayai dari Dana Desa Tahun Anggaran 2024 Pada Desa Wonokerto telah selesai dilaksanakan, bersama ini disampaikan hasil pelaksanaan kegiatan Pengadaan tersebut sebagai berikut:
Bahwa Kegiatan Pengadaan Material dan Sewa Alat Pavingisasi Jalan Desa, Penyedia oleh UD ANUGRAH dengan Nilai Pengadaan sebesar Rp 156.025.000,- yang berlokasi di RT 004 RW 006 Dusun Sendangembes Desa Wonokerto, dengan waktu penyelesaian selama 60 Hari Kalender (20 Maret sampai dengan ...
-
Wonokerto.desa.id - Pemerintah Desa Wonokerto Kecamatan Kedunggalar Kabupaten Ngawi membuka pendaftaran Perangkat Desa Wonokerto Tahun 2024, dengan formasi Kepala Seksi (Kasi) Kesejahteraan. Dengan Persyaratan Umum:
Pendidikan minimal SLTA/Sederajat
Usia minimal 20 (Dua Puluh) Tahun, maksimal 42 (Empat Puluh Dua) Tahun
Mampu mengoperasikan computer
Pendaftaran dibuka mulai tanggal 7 s/d 22 Mei 2024, jam 08.00 - 15.00 WIB (Hari Kerja), bertempat di kantor desa Wonokerto. Dengan Link pendaftaran: https;//bit.ly/dsw0n0k3rt0.
Untuk informasi ...